Search

Beralih ke Listrik, Honda Siap Tinggalkan Diesel

Seperti diketahui, mobil yang satu ini hanya dilengkapi mesin bensin-listrik dan hibrida-bensin turbocharged 1.5 liter. Selain itu, Honda juga mengharapkan CR-V versi hibrida ikut laris setidaknya setengah dari penjualannya sebanyak 60 ribu unit per tahun di Eropa.

Adapun mobil Honda yang saat ini masih menawarkan mesin diesel, yaitu Civic hatchback dan Crossover HR-V. Sementara itu, HR-V dan Jazz diharapkan akan dibenamkan mesin hibrida i-MMD (Intelligent Multi-Mode Drive).

Kabarnya, Honda akan meluncurkan mobil bertenaga listrik secara perdana pada tahun depan, seperti yang kemunculan Urban EV Conncept yang muncul di Jenewa 2017.

Let's block ads! (Why?)

from Berita Hari Ini Terbaru Terkini - Kabar Harian Indonesia | Liputan6.com https://ift.tt/2Q3Jx0A

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Beralih ke Listrik, Honda Siap Tinggalkan Diesel"

Post a Comment

Powered by Blogger.