Liputan6.com, Jakarta - Sejak berkarier di Amerika Serikat, karier Agnez Mo perlahan mulai diperhitungkan. Selain telah merilis album X, Agnez Mo juga berkolaborasi dengan para artis kenamaan, salah satunya Chris Brown.
Agnez Mo pun telah mencicipi beberapa panggung keren, dan jadi nominee ajang penghargaan bergengsi di beberapa negara.
Yang terbaru, Agnez Mo masuk sebagai salah satu kandidat pemenang di ajang iHeartRadio Music Awards 2019.
Pelantun "Damn I Love You" ini bersanding dengan nama-nama besar di industri musik. Dalam unggahan iHeartRadio di Instagram, ia disandingkan dengan Harry Styles, ZAYN, Ariana Grande, Shawn Mendes, Halsey hingga Drake.
Let's block ads! (Why?)
from Berita Hari Ini Terbaru Terkini - Kabar Harian Indonesia | Liputan6.com https://ift.tt/2XMcka6
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
MotoGP: Coba Ban Baru, Dovizioso Malah Ketiban Sial
Liputan6.com, Jerez - Pembalap MotoGP, Andrea Dovizioso mengalami kecelakaan saat sesi tes latihan … Read More...
Rapat Paripurna DPRD DKI Soroti Rendahnya Serapan APBD
Liputan6.com, Jakarta - DPRD DKI menyampaikan pandangan umum tiap fraksi di dewan terhadap Raperda … Read More...
Ranking FIFA Terbaru, Posisi Indonesia Tak Beranjak
Liputan6.com, Jakarta - Peringkat FIFA Indonesia tidak mengalami peningkatan dalam rilis terbaru p… Read More...
Proyek Kereta Cepat Jakarta-Bandung Diprotes Warga, Ada Apa?
Liputan6SCTV, Cimahi - Puluhan warga Kelurahan Utama, Kota Cimahi, Jawa Barat, memprotes manajemen … Read More...
Rossi: Mesin Baru Yamaha Tak Kompetitif di MotoGP 2019
Jerez - Pembalap Yamaha Movistar, Valentino Rossi mengeluhkan mesin baru motor Yamaha. Keluhan itu… Read More...
0 Response to "Agnez Mo Banjir Dukungan di iHeartRadio Music Awards"
Post a Comment