Search

7 Fungsi Manajemen Sumber Daya Manusia dalam Suatu Perusahaan

Fungsi manajemen sumber daya manusia selanjutnya adalah pemberian kompensasi. Fungsi ini berurusan dengan kompensasi atas kinerja yang telah diberikan oleh para SDM yang juga berkaitan dengan kepuasan atau keuntungan yang diterima perusahaan. Kompensasi dapat meliputi gaji pokok, bonus, insentif, asuransi kesehatan, cuti, hingga dana pensiun.

Dapartemen sumber daya manusia memiliki kewajiban membuat struktur gaji yang baik, sementara pihak manajer memiliki bertugas melakukan pemberian gaji. Keduanya harus memiliki koordinasi yang baik agar pemberian kompensasi sesuai dengan keputusan bersama dan UU yang berlaku.

Pemberian kompensasi ditujukan untuk membangun suasana yang kompetitif di antara karyawan pada perusahaan yang bersifat adil dan sesuai dengan kebijakan yang berlaku.

Let's block ads! (Why?)

from Berita Hari Ini Terbaru Terkini - Kabar Harian Indonesia | Liputan6.com http://bit.ly/2YY9Zti

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

1 Response to "7 Fungsi Manajemen Sumber Daya Manusia dalam Suatu Perusahaan"

  1. Izin ya admin..:)
    silahkan langsung saja bermain bersama kami di Arenadomino(com) ditunggu kehadiran anda semua hadiah nyata menanti anda semua silahkan.. WA +855 96 4967353

    ReplyDelete

Powered by Blogger.