Search

Tidur Nyenyak Bikin Seks Terasa Lebih Nikmat

Grandner menambahkan, tidur juga bisa membantu melawan stres. Aktivitas tersebut membantu Anda mengatur emosi dan mengelola memori emosional. Ketika seseorang bahagia dan rileks, keinginan untuk seks lebih besar.

Selain itu, tidur juga membantu mengatur hormon. "Tidur telah terbukti membantu mengatur testosteron, sehingga kurang tidur menurunkan kadarnya dalam 24 jam," kata Grander.

"Tidur juga berperan penting dalam mengatur hormon seks lainnya termasuk estrogen," tambahnya.

Terapis dan profesor psikologi di University of Florida Laura Mintz mengatakan, kelelahan adalah penyebab menurunnya libido. Banyak pasien yang sulit memiliki energi untuk berhubungan seks karena itu.

Sehingga, tidur jelas penting jika Anda ingin memiliki kehidupan seks yang lebih baik.

Let's block ads! (Why?)

from Berita Hari Ini Terbaru Terkini - Kabar Harian Indonesia | Liputan6.com https://ift.tt/2BVje3W

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Tidur Nyenyak Bikin Seks Terasa Lebih Nikmat"

Post a Comment

Powered by Blogger.