Search

Jokowi Targetkan 80 Persen Suara di Sulbar

Dia pun sempat meluruskan isu hoaks dan fitnah yang menyerang dirinya. Di antaranya adalah penghapusan pendidikan agama, pelarangan azan, dan pelegalan perkawinan sejenin.

Kepada pendukungnya, Jokowi menegaskan bahwa tak ada satu pun Presiden yang berani melakukan hal tersebut.

"Perlu saya ingatkan sekarang ini kita tinggal selesaikan isu-isu yang ada di bawah. Banyak fitnah, hoaks, kabar bohong saya berikan contoh. Fitnahnya gini kalau Jokowi-Ma'ruf menang pendidikan agama akan dihapus? Bohong, ini fitnah harus dijelaskan. Siapa pun presidennya tidak mungkin melakukan itu," jelas dia.

"Ada lagi Jokowi-Ma'ruf menang azan akan dilarang? Hoaks, bohong ini harus dijelaskan siapa berani melarang negara ini adalah negara dengan penduduk muslim terbesar di dunia. Semua cara dihalalkan, ini harus kita sikapi bersama-sama," sambung Jokowi.

Saksikan video pilihan berikut ini:

Calon Presiden Joko Widodo melakukan kampanye di Kalimantan Timur. Di sana, ia memperkenalkan 3 kartu sakti yang menjadi program andalannya.

Let's block ads! (Why?)

from Berita Hari Ini Terbaru Terkini - Kabar Harian Indonesia | Liputan6.com https://ift.tt/2JJ5pvu

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Jokowi Targetkan 80 Persen Suara di Sulbar"

Post a Comment

Powered by Blogger.